PT MEG jadi Mitra Strategis UMRAH untuk Penerapan Tridharma dalam Pengembangan Kawasan Rempang
TANJUNGPINANG - PT Makmur Elok Graha (MEG) resmi menjadi mitra strategis UMRAH untuk penerapan Tridharma Perguruan Tinggi dalam Pengembangan Kawasan Rempang. Hal tersebut ditandai dengan penandatanganan nota kesepahaman (MoU) antara…